TNI-Polri Siaga Amankan Sidang Pleno PPK Cibiuk

    TNI-Polri Siaga Amankan Sidang Pleno PPK Cibiuk
    TNI-Polri Siaga Amankan Sidang Pleno PPK Cibiuk

    GARUT - Sidang pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara PPWP, DPR RI, DPRD PROVINSI dan DPRD KABUPATEN pada pemilu tahun 2024 PPK Cibiuk Kab. Garut dilaksanakan di aula kecamatan Cibiuk, Garut, Jawa Barat, Rabu (21/2/2024).

    Pada sidang pleno PPK Cibiuk tersebut personil TNI dari Posramil Cibiuk dan personil Polri dari Polsek Cibiuk siaga amankan kegiatan tersebut.

    Kapolsek Cibiuk Iptu Gopar Suryadi Mulya menuturkan kegiatan pengamanan tersebut merupakan langkah Polsek Cibiuk dan Posramil Cibiuk untuk mencegah segala hal yang tidak diinginkan kan memastikan sidang pleno PPK Cibiuk berjalan dengan aman.

    polsekcibiuk polresgarut poldajabar
    Cibiuk

    Cibiuk

    Artikel Sebelumnya

    Bersinergi, Polsek dan Posramil Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cibiuk Tarawih Keliling di Masjid...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

    Ikuti Kami